Agam Fokus Perkuat Satlinmas, Target Jadi Percontohan Poskamling Nasional
Jum'at, 14 November 2025 | 13:42 WIB
Yunilson juga menyampaikan apresiasi kepada Satpol PP Provinsi Sumbar atas sinergi yang terbangun dalam penyelenggaraan kegiatan ini. Menurutnya, kolaborasi lintas pemerintah menjadi langkah penting untuk membangun perlindungan masyarakat yang kuat dan responsif terhadap berbagai dinamika sosial.
Yunilson berharap pelatihan ini mampu memperkuat profesionalitas Satlinmas di Agam serta menjadikannya mitra strategis dalam menciptakan lingkungan yang aman dan damai.
Editor : Wahyu Sikumbang