Rince, Komandan Regu B, Pemadam Kebakaran Pemkab Agam, mengatakan, kebakaran terjadi sekitar pukul 16.30 WIB, Rabu (14/5/2025).
“Kami mendapat laporan terjadinya kebakaran pukul 16:55 WIB. Kami langsung menuju lokasi namun ditengah perjalanan hampir sampai di lokasi 65, armada terkendala adanya pengalihan arus lalu lintas karena sedang ada proyek pengaspalan jalan Ruas Padang Lua - Simpang Malalak,” kata Rince.
Sesampai di lokasi kejadian, petugas mendapati api tengah berkobar menghanguskan rumah Rike.
Api berkobar di atas rumah warga di Ampek Koto, kabupaten Agam.
Editor : Wahyu Sikumbang
Artikel Terkait